Bagaimana menjadi diri sendiri yang berkualitas ???
·
Tentukan tujuan bahwa anda mau berkualitas
·
Tuliskan definisi berkualitas menurut anda
sendiri,atau anda ambil dari definisi orang lain bisa juga sih anda
kombinasikan definisi orang lain... dalam membuat definisi ini tidak peduli
apakah anda akan mengartikan apa? Tulis saja definisi yang membuat anda merasa
nyaman,bahagia,berdaya... dalam menentukan definisi ini adalah tujuannya untuk
diri anda sendiri,jadi terserahlah anda mau
membuat definisi seperti apapun... ini untuk diri sendiri ya. Ingat!!! So: buatlah definisi yang
mantaf,yang bisa mempengaruhi alam bawah sadar anda... contoh dari saya sendiri
yang bebas mendefiniskan arti kata berkualitas:
Berkualitas
adalah mengusahakan nilai lebih baik pada diri saya sendiri dan memutuskan
bahwa saya adalah orang berkualitas jadi saya harus menjaga kualitas diri saya
dengan cara selalu lebih baik dari yang sebelumnya.
·
Tulis dan rasakan bahwa anda saat ini adalah
orang yang sangat berkualitas...rasakan...rasakan...rasakan bahwa anda adalah
orang yang sangat berkualitas...dan didunia ini anda termasuk orang yang sangat
berkualitas... jadi rasakan perasaan itu... rasakan dengan emosional yang
terdalam dari diri anda...maksudnya disini adalah anda mempengaruhi alam bawah
sadar anda untuk memprogram supaya anda menjadi orang yang berkualitas... ini
adalah cara yang sungguh menyenangkan dan dengan sendirinya anda akan mampu
menjadi orang yang sangat berkualitas.
·
Menentukan sendiri nilai-nilai apa saja yang
membuat hidup anda jadi berkualitas dan lakukan nilai-nilai itu... contohnya:
Yang akan menjadikan hidup saya berkualitas
adalah
·
Membaca buku
·
Membaca kitab suci
·
Belajar hal-hal yang berguna
·
Senyum,ramah,menyapa
·
Setiap hari melakukan kebaikan
·
Menepati janji
·
Menjaga amanah
·
Bersedekah
·
Menunaikan kewajiban dan mengerjakan sunnahnya
·
Menulis artikel yang mampu merubah hidup saya
dan orang banyak
·
Berbagi apa saja yang bermanfaat (share
ilmu,share peluang,share pengalaman dll)
·
Etc....
Jika anda mengerjakan maka
otomatis anda akan dianggap orang yang berkualitas oleh orang banyak tanpa anda
perlu meminta kepada mereka... maka lakukan Kebaikan yang membuat anda menjadi
lebih berkualitas,lebih mantaf dan lebih sukses...
Nikmati proses ini dan salam
sukses
sebarkan artikel ini jika menurut anda bermanfaat
0 comments:
Posting Komentar